Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Plafon PVC Pengganti Tripleks, Eternit, dan Gypsum, Mudah Dibongkar-Pasang dan Bisa untuk Pelapis Dinding

Johanna Erly Widyartanti - Kamis, 05 Agustus 2021 | 15:15
Ilustrasi plafon PVC dengan motif yang cocok untuk rumah minimalis modern.

Ilustrasi plafon PVC dengan motif yang cocok untuk rumah minimalis modern.

Aneka pilihan corak dan warna dihadirkan sehingga sangat mudah menyesuaikan kebutuhan konsumen.

Terlebih lagi, material ini pun dapat digunakan sebagai pelapis dinding. Sehingga dengan mudah menghasilkan tampilan yang harmonis pada dinding dan plafon rumah.

Baca Juga: Bebaskan Panas, Asap, dan Bau, Ini Cara Pasang Exhaust Fan di Plafon untuk Dapur yang Tak Punya Ventilasi

Ilustrasi plafon PVC bercorak.

Ilustrasi plafon PVC bercorak.

Corak yang ada, membuat plafon ini tak lagi memerlukan pengecatan.

Bahan PVC yang menyerupai plastik, membuatnya mudah dibersihkan.

Jadi, bisa dibilang produk ini pun bebas perawatan.

Sedangkan kelenturan bahannya, membuatnya mudah dipasang.

Produk ini didesain sebagai material yang dapat diaplikasikan secara knock down sehingga mudah dibongkar pasang.

Baca Juga: Jangan sampai Hancur, Ini Cara Merancang Atap Rumah agar Bebas Rayap

#BerbagiIDEA

Editor : iDEA





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular