Follow Us

Pilihan Warna dan Tekstur Dinding Luar bisa Turunkan Panas di dalam Ruangan, Seberapa Besar Pengaruhnya?

Dok Grid - Jumat, 20 Oktober 2023 | 16:19
Ilustrasi warna cerah pada fasad bisa mengurangi panas di dalam rumah.
home shabby

Ilustrasi warna cerah pada fasad bisa mengurangi panas di dalam rumah.

Baca Juga: Warna-warni Lampu Jangan Sembarang Digunakan, Cek Dulu Yuk Efek Setiap Warna bagi Jiwa

Tak sebanyak warna gelap, fasad putih hanya menyerap panas sebesar 30 persen.
Idea.Grid.Id

Tak sebanyak warna gelap, fasad putih hanya menyerap panas sebesar 30 persen.

Itu sebabnya bangunan-bangunan di negara tropis lebih dianjurkan menggunakan warna terang.

Sebagai informasi, warna putih memiliki tingkat penyerapan sebesar 20—30%, warna cerah 40—50%, warna gelap sebesar 70%—80%, sedangkan warna hitam sebesar 90—100%.

Selain warna, kasar tidaknya (teksttur) permukaan luar juga berpengaruh.

Permukaan yang kasar bersifat menyerap panas sedangkan permukaan halus bersifat memantulkan.

Baca Juga: Mendesain Fasad Simpel Modern untuk Gaya Rumah Minimalis, Ini Tipsnya!

(*)

Editor : iDEA

Baca Lainnya

Latest