Alhasil, menghadirkan kesan unik dengan sentuhan tradisionalpada rumah-rumah tradisional khas Jawa.
5. Pagar Bernuansa Industrial
Modern, dengan sedikit sentuhan industrial, pagar besi ini diwarnai abu-abu yang identik dengan warna alami besi.
Kisi-kisi besi hollow yang dipasang vertikal, dipadukan dengan lembaran besi dengan motif berlubang.
Dalam bingkai besi geometris yang dinamis namun tetap nampak kokoh dan maskulin.
Baca Juga: 7 Tanaman Pagar Cocok untuk Rumah Klaster, Estetis dan Cegah Polusi
6. Pagar dari Bongkahan Batu Kali
Unik dan sederahana, inilah kesan yang didapat dari pagar yang didesain dari bongkahan batu kali.
Dalam bingkai besi berbentuk kubus, bongkahan batu kali tersebut tertata rapi di dalam bingkai.
Lantaran berada di dalam cluster, pagar tersebut memiliki ketinggian hanya 1 m.