Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Eklektik Simpel, Bebaskan Kesan Kaku dan Serius pada Ruang Kerja

Johanna Erly Widyartanti - Kamis, 14 Oktober 2021 | 11:55
Untuk menghilangkan kesan kaku dan serius di ruang kerja, bisa mengganti-ganti aksesorinya.
Idea.Grid.Id/ Properti Kare Indonesia

Untuk menghilangkan kesan kaku dan serius di ruang kerja, bisa mengganti-ganti aksesorinya.

Baca Juga: Meretas Otak dengan Mengelola Bau, Suhu, dan Suara untuk WFH yang Lebih Efektif, Ini Caranya!

Penataan ruang kerja dengan konsep eklektik simpel.

Penataan ruang kerja dengan konsep eklektik simpel.

Aksesori dan cinderamata yang bertema budaya akan sangat cocok untuk dipajang di meja kerja.

Tak hanya pajangan, IDEA Lovers juga dapat menggunakan furnitur tradisional untuk menegaskan gaya eklektik.

Tak harus serba tradisional, gaya eklektik yang berkonsep “penggabungan gaya”

Membebaskan IDEA Lovers untuk memadu-padankan dengan beberapa furnitur modern.

Untuk konsep warna, kamu dapat mengadaptasi warna-warna elemen alam seperti warna dari tanah, logam, dan batu. Warna-warna netral tersebut akan lebih memikat bila kamu menambahkan turunan warna yang bersifat mengilap seperti warna perunggu, perak, dan emas.

Warna kilap juga dapat kamu hadirkan lewat penggunaan material kaca dan stainless steel.

Baca Juga: Intip Cara Profesional dalam Merapikan Dapur, Rapinya Bertahan Lama!

Editor : iDEA





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular