Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Sembilan Tanaman Ini Mudah Ditanam di Rumah dan Dapat Menjadi Alternatif Air Purifier

Sesil - Selasa, 30 November 2021 | 16:00
Boston fern adalah salah satu tanaman yang bisa menjadi air purifier alami
The Spruce

Boston fern adalah salah satu tanaman yang bisa menjadi air purifier alami

Berikan pohon palem bambu setidaknya tiga tahun sebelum dipindahkan ke dalam wadah yang lebih besar.

Baca Juga: Tak Harus Jadi Hambar, Tips Menjadikan Ruangan Netral Lebih Berkesan

  1. Lidah Buaya
Selain mudah dirawat, lidah buaya hadir dengan beberapa manfaat kesehatan yang serius.

Daun tanaman ini mengandung cairan bening penuh vitamin, enzim, asam amino, dan senyawa lain yang memiliki sifat penyembuhan luka, antibakteri, dan anti-inflamasi.

Ini adalah tanaman yang baik untuk disimpan di jendela dapur untuk obat pereda luka bakar yang cepat. Buka saja sehelai daun untuk mendapatkan cairan yang bermanfaat itu.

#Berbagiidea #Berbagicerita #Bisadarirumah #Gridnetwork #Rumahtropis

(*)

Source : greatist.com

Editor : iDEA





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular