Follow Us

Jangan Biarkan Lalat Hinggap di Rumah, Begini Cara Buat Perangkap Murah Meriah!

iDea Online - Selasa, 25 Januari 2022 | 14:50
Perangkap untuk lalat
freepik

Perangkap untuk lalat

Baca Juga: Iseng-iseng Gunakan Bahan Harga Rp 5 Ribuan, Noda di Panci Gosong Lenyap Seketika!

Baca Juga: Tak Hanya Wajah yang Bergaya Natural, Kamar Mandi Juga Bisa Didesain dengan Gaya Ini, Mau Tau Caranya?

Balikkan bagian leher botol yang berbentuk corong dan masukkan ke botol satunya.

Bentuknya akan menjebak lalat di dalam setelah mereka terbang dan masuk ke dalam botol.

3. Buat lubang

Setelah kedua bagian botol dipasang bersama, buat dua lubang di badan atas botol.

Gunakan pisau yang dipanaskan atau pisau kater untuk membuat lubang.

Lubang tersebut berfungsi untuk memasukkan tali yang nantinya untuk menggantung jebakan lalat di tempat yang IDEA lovers mau.

Kamu hanya perlu membuat lubang jika ingin membuat perangkap lalat yang digantung.

Jika IDEA lovers ingin menempelkan ke dinding, lewati langkah ini.

4. Masukkan benang melalui lubang

Setelah botol jebakan berlubang, masukkan tali kuat atau kawat tipis ke dalamnya.

Source : kompas

Editor : Maulina Kadiranti

Baca Lainnya

Latest