Follow Us

Mengapa Klorin Buat Mata Perih? Ternyata Ini Alasan Tak Boleh Berlama-lama di Kolam Renang

Maulina Kadiranti - Selasa, 17 Mei 2022 | 11:38
 Mengapa Klorin Buat Mata Perih? Ternyata Ini Alasan Tak Boleh Berlama-lama di Kolam Renang
Freepik/prostooleh

Mengapa Klorin Buat Mata Perih? Ternyata Ini Alasan Tak Boleh Berlama-lama di Kolam Renang

Baca Juga: Lemak dan Bau pada Piring Kotor Bisa Hilang Saat Dituangkan Minyak Satu Ini, Begini Caranya!

Namun, jika digunakan dalam jumlah yang tepat dengan senyawa lainnya, klorin adalah bahan yang aman.

Klorin juga terkandung dalam bahan makanan kita, seperti garam. Klorin pada garam menjadi aman karena digabungkan dengan sodium dan menjadi sodium klorida.

Senyawa Klorin Sebagai Pembersih

Senyawa klorin memiliki kemampuan memutihkan dan disinfektan. Disinfektan adalah sifat mencegah terjadnya infeksi atau membasmi kuman penyakit.

Karena kemampuan itu, klorin banyak digunakan dalam produk kebersihan.

Nah, salah satunya adalah kaporit yang digunakan untuk membunuh bakteri dalam air kolam renang supaya airnya tetap bersih.

Klorin juga digunakan untuk memurnikan air minum di pabrik pembuatan air minum sehingga air aman diminum.

Saat berenang, klorin mungkin akan membuat mata kita perih dan kemerahan, serta kulit menjadi kering, namun zat itu aman, IDEA lovers.

Tapi, kalau merasa tidak nyaman karena efek klorin di kulit dan mata, IDEA lovers bisa berenang di kolam dengan waktu yang tidak terlalu lama, ya.

Cek berita seputar hunian dan inspirasi terkini di website www.ideaonline.co.id, Facebook IDEA Online, TikTok IDEAonline, Instagram @ideaonline, Instagram @tabloidrumah, dan Youtube IDEA RUMAH.

#Rumahminimalis #Berbagiidea #Berbagicerita #Bisadarirumah #Gridnetwork #Rumahtropis #ConsciousLivingIDEA #ConsciousLiving

Halaman Selanjutnya

(*)

Editor : Maulina Kadiranti

Baca Lainnya

Latest