Follow Us

Yang Sering Nyalahin Cat Pikir Lagi, Ternyata Dinding Lembab Bukan Salah Cat, Ini Penyebabnya yang Jarang Diketahui

Maulina Kadiranti - Senin, 24 Oktober 2022 | 08:00
Penyebab dinding lembap dan jamuran.
Kompas.com

Penyebab dinding lembap dan jamuran.

Hal sepele ini sering kali tidak disadari pemilik rumah.

Apa ya kira-kira?

Simak ulasan selengkapnya di bawah ini!

Ada beberapa faktor penyebab tak terduga dinding lembap dan jamuran.

Penyebab Dinding Lembap dan Jamuran

Hal sepele yang dimaksud adalah jarang membuka tirai jendela.

Mungkin terkesan sepele, tapi tirai jendela yang jarang dibuka bisa bikin dinding lembap dan berjamur.

Tirai jendela bisa menghalangi cahaya matahari masuk ke ruangan.

Jarang membuka tirai jendela bikin dinding jamuran.
iStockphoto

Jarang membuka tirai jendela bikin dinding jamuran.

Jika cahaya matahari yang masuk ke dalam rumah sedikit, maka suhu ruangannya dingin dan lembap.

Hal ini bisa berimbas ke dinding jika dibiarkan terus-terusan.

Baca Juga: Pantas Saja Rumah Sudah Direnovasi Masih Terasa Tak Nyaman, STOP Pakai Tangga Melengkung di Dalam Rumah, Mengapa?

Editor : iDEA

Baca Lainnya

Latest