IDEAonline-Dapur minimalis sendiri memang tidak jauh dari konsep interior minimalis yang sudah sering IDEA lovers ketahui di pasaran.
Desain minimalis adalah konsep desain yang menggabungkan antara estetika dan kesederhanaan.
Hasilnya pun adalah gaya dekorasi rumah yang luwes dan tidak berlebihan namun memiliki banyak manfaat maksimal.
Ada beberapa hal yang perlu diperhatikan di dapur minimalis, salah satunya solusimenghadirkan dapur lebih aman dan sehat.
Kesehatan di dapur adalah faktor utama yang harus terpenuhi.
Untuk menjaga dapur minimalis tetap sehat dan aman, inilah beberapa hal yang harus diperhatikan.
Baca Juga: Dapur Kecil Harus Minimalis! Selain Itu, Berikut Tips untuk Mendekorasi Dapur Mungil
Baca Juga: 5 Tips Renovasi Mudah Dapur Minimalis
- Ventilasi
Ventilasi yang baik akan mengatasi asap dan bau masakan, serta menjaga keamanan ruangan saat terjadi kebocoran gas.
- Pengamanan