Cuka
Selain meninggalkan bau, susu juga dapat menginggalkan noda. Jadi gunakan cuka setelah menghilangkan noda susu. Selain menghilangkan bau, cuka juga dapat mengurangi noda.
Bilas dengan Air Hangat
Bilas dengan Air Hangat
Air hangat dapat membantu menghilangkan bau menyengat pada noda secara seketika. Jadi rebus air lalu rendam perabot (yang berukuran kecil) pada air hangat, sesekali usap-usap perabot agar bau atau noda dapat menghinghilang sepenuhnya.
Foto: blendermagician.blogspot.com
Sumber: www.boldsky.com