iDEAonline –Kini, kegiatan berkebun kembali diminati oleh berbagai kalangan. Selain membuat rumah menjadi segar, kehadiran taman juga bisa menjadi tempat berkumpul keluarga.
Biasanya, taman akan dihiasi oleh berbagai tanaman kesukaan baik yang ditanam langsung maupun memakai pot.
Tak hanya itu, penggunaan pot pun tetap dipilih agar taman tampak catchy. Namun, apabila iDEA Lovers tak memiliki pot yang kece, 7 benda tak terpakai ini bisa jadi pot dadakan lho! Apa saja?
1. Kloset
Antimainstream! Jika yang lain menggunakan pot tanah liat, kalian bisa menggunakan kloset rusak yang tak terpakai untuk menjadi pot taman.2. Bathtub
3. Ban bekas
4. Pipa
5. Pakaian dalam