iDEAOnline –Desain interior rumah superhero di tangan seorang seniman ternyata sangat artistik!
Ya, setelah mengeluarkan proyek Archisutra, yaitu Kama Sutra dengan versi arsitektur, seniman ini juga membuat proyek lainnya, yaitu interheroes, interior rumah untuk superhero.
Adalah Federico Babina, seorang ilustrator dan arsitek dari Italia. Ia sering menggambar struktur bangunan yang dibuat menyerupai objek tertentu.
Bagi sebagian orang, mungkin desain interior rumah superhero bisa dilihat di filmnya. Biasanya, rumah seorang superhero tampil dengan gaya futuristik.
Selain itu, rumah superhero pun terlihat banyak coretan rumus dan tabung reaksi layaknya berada di laboratorium.
Lalu, seperti apa desain rumah superhero versi illustrator sekaligus arsitek dari Italia ini?
1. Batman vs Superman



