iDEAonline- Selain kamar mandi,penggunaan air di dapur termasuk tinggi. Mulai dari menggunakan air bersih untuk memasak, sampai mencuci peralatan bekas memasak. Semua hal ini penting, namun apa yang bisa dilakukan untuk menghemat penggunaannya?
2. Gunakanapplianceyang hemat energi dan ramah lingkungan. Gunakan mesin cuci yang hanya membutuhkan air sedikit.
3. Memasak air sesuai dengan kebutuhan Anda. Perkirakan terlebih dahulu berapa banyak air yang dibutuhkan untuk memasak agar tidak ada air yang terbuang.
5. Saat minum, gunakan satu gelas saja. Hal ini dimaksudkan untuk meminimalisir pencucian yang berulang-ulang.
Nah, hemat air tidak sulit bukan? Awali dengan menghemat air di dapur kesayangan Anda. Lingkungan terjaga, kantong Anda pun lebih hemat.