Follow Us

Lakukan 4 Hal Ini Agar Suasana Kamar Kos Nyaman Dapat Tercipta!

Pipit, Alsabrina - Sabtu, 30 Juni 2018 | 16:00
dok. g9z0bl.info
idea

dok. g9z0bl.info

iDEAonline – Salah satu stress healing adalah dengan menciptakan tempat yang nyaman untuk membuat perasaan senang. Itu bisa diwujudkan ketika menata kamar kos.

Namun, tak perlu takut mengeluarkan budget besar untuk menata kamar kos. Justru, yang harus digarisbawahi adalah luas dari kamar kos yang tidak seberapa.

Ya, salah menata bisa membuat kamar menjadi lebih sumpek dan membosankan! Berikut 4 hal yang harus dilakukan saat menata kamar kos agar tercipta suasana nyaman!

kamar serba putih | dok. cdn.bestdesignideas.com
dok. cdn.bestdesignideas.com

kamar serba putih | dok. cdn.bestdesignideas.com

1. Buang yang tidak perlu

Yuk, disortir barang yang masih digunakan dan barang yang sudah tidak digunakan lagi! Misalnya, jika banyak kertas bekas tugas kuliah yang menumpuk, dapat langsung dibuang.

Pilih barang yang benar benar kamu gunakan selama nge-kos. Ini dimaksudkan agar tidak sumpek.

2. Saatnya merapikan barang

Salah satu cara menata kamar kos agar tampak luas dan nyaman adalah merapikan barang. Yuk mulai disusun sesuai jenisnya! Jika iDEA Lovers memiliki meja belajar kecil, bisa banget letakkan peralatan belajar di sana dan tumpuk buku di salah satu sisi.

Tak hanya itu, mulai susun juga baju dan celana kalian di lemari! Kamu bisa juga menyusunnya berdasarkan warna baju agar terlihat cantik.

Lalu, letakkan sebagian barang di dalam storage atau kardus. Agar kardus terlihat cantik, bisa disampul dengan kertas kado warna-warni.

kamar tidur di loteng
dok. writingpodcastonline.com

kamar tidur di loteng

Halaman Selanjutnya

3. Selalu bersihkan kamar
1 2

Editor : Bayu Dwi Mardana Kusuma

Baca Lainnya

Latest