Sofa yang telah berubah jadi pink tampak memikat siapa saja yang melihatnya, dipadukan dengancoffee table bulat warna senada dan karpet bulu.
ruang tamu after
Baca juga :
Punya Koleksi Hijab? Simak Tips Cara Menyimpan Hijab, Dijamin Tidak Berantakan
Tak cukup sampai di situ, @ariana_arriana kerap bereksperimen mempercantik ruangannya. Kali ini ia menambahkan selimut di pinggiran sofa yang membuatnya semakin hangat.
ruang tamu after
Tak lupa, warna pink cocok disandingkan dengan dekorasi bunga yang cantik. Letakkan di atascoffee table dan perlihatkan keindahannya.