Selain lebih sehat, ternyata penerapan bukaan ini juga dapat menghemat penggunaan listrik.
IDEA Lovers jadi tak perlu untuk menyalakan lampu di siang hari deh.
Selain itu penggunaan warna juga dapat memberikan kesan lebih lapang di hunian.
Warna-warna netral seperti putih ataupun abu dapat diaplikasikan dalam hunian minim.(*)