Setelah mencuci piring bersihkan bak cuci piring dan lap hingga kering.
Tanpa kamu sadari, minyak dan kotoran dari sisa makanan bisa menumpuk di keran.
5. Buang sampah
Sampah yang ditinggal seharian bisa menjadi sarang bakteri dan bau yang mengganggu rumah.
Buang sampah ke tong penampungan agar di dapur tidak ada sampah setelah menyiapkan sarapan.
Sapu daerah di sekitar meja makan dan kompor. (*)
Baca juga : Umumkan Status Pacaran, Begini Potret Dapur Jedar yang Dihiasi Mural