IDEAonline - banyak yang dapat dilakukan untuk merayakan Hari Kemerdekaan Indonesia ke-73 ini.
Warga pun melakukan beragam hal untuk ikut memperingati hari pertama kali Indonesia melakukan proklamasi kemerdekaan.
Salah satunya, kamu bisa mendekorasi rumah bernuansa merah putih.
Berikut beberapa ide dekorasi yang bisa kamu coba, yuk intip!
Baca Juga: Bendera Merah Putih Wajib Dikibarkan di Rumah, Ini Aturannya
1. Memasang bendera
Pemasangan bendera merah putih nampaknya sebuah keharusan untuk menampilkan nuansa kemerdekaan.
Kamu bisa memasangnya pada halaman depan atau pagar rumah sebagai tanda ikut merayakan 17 Agustus.
2. Mengecat pagar rumah