Follow Us

Rumah Dijual di Jakarta, Yuk Cari Tahu Berapa Kisaran Harganya!

Rebi - Selasa, 18 September 2018 | 18:48
Rumah dijual di Jakarta
Kompas.com

Rumah dijual di Jakarta

IDEAonline - Memiliki rumah adalah impian sebagian besar orang, pilihannya jika tidak membuat rumah yaitu membeli rumah.

Banyak rumah yang dijual terutama di wilayah Jakarta, terlebih Jakarta sebagai ibu kota selain jadi pusat pemerintahan juga jadi pusat perekonomian.

Semua orang yang mencari penghidupan di Jakarta tentu membutuhkan rumah untuk tempat pulang, beristirahat dan berlindung dari cuaca panas maupun hujan.

Baca Juga : Intip Gaya Klasik Modern Rumah Sarwendah yang Tak Diundang Anisa Rahma

IDEA Lovers, banyak rumah dijual di Jakarta, tapi tahukah berapa kisaran harganya?

Menurut data Property Index kuartal tiga (Q3) 2017, median harga rumah di DKI Jakarta berada pada posisi Rp21,44 juta per meter persegi, naik 2,07% dibanding kuartal sebelumnya.

Yuk kita simak berapa kisaran harga rumah di DKI Jakarta berdasarkan data Rumah.com Property Index dan pantauan dari laman Dotproperty.id.

Baca Juga : Setnov Jual Rumah Untuk Cicil Uang Ke KPK, Segini Kisaran Harga Salah Satu Rumahnya!

1. Jakarta Pusat

rumah dijual di jakarta
jendela360

rumah dijual di jakarta

Jakarta pusat merupakan jantung Central Business District (CBD) se-Indonesia, dengan kondisi seperti itu median harga rumah di wilayah ini sangat tinggi.

Median harga rumah di Jakarta Pusat yakni Rp 27,92 juta per meter persegi.

Editor : Alfa

Baca Lainnya

Latest