Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Segera Hentikan! Cek 5 Kesalahan yang Sering Terjadi Ketika Bersihkan Dapur

Agnes - Jumat, 21 September 2018 | 18:00
Kesalahan dalam membersihkan dapur
market basket

Kesalahan dalam membersihkan dapur

Setelah selesai makan bersama atau kegiatan memasak, satu tempat yang terlihat sangat kotor adalah lantai.

Hal ini bisa terjadi karena kamu cenderung membersihkan meja atau kitchen set dahulu, sehingga banyak kotoran yang jatuh ke lantai. Jika kamu membersihkan lantai paling dulu, tentunya akan membuat pekerjaanmu menjadi bertambah.

Jadi sebaiknya memang membersihkan bagian meja dahulu, lalu bagian lantai dibersihkan pada akhir.

Baca Juga : Tips Memilih Kursi Kantor yang Tepat, Berdampak Pada Kesehatan Tubuh

Kesalahan dalam membersihkan dapur

Kesalahan dalam membersihkan dapur

2. Membersihkan semua permukaan dengan cara yang sama

Membersihkan menggunakan spons dan pembersih semprot memang paling mudah.

Namun di dapur terdapat banyak benda dengan material yang berbeda. Misalnya kayu, marmer dan material lainnya yang justru bisa rusak jika menggunakan pembersih yang sama.

Kuncinya, kamu harus membaca petunjuk mengenai produk pembersih yang ada, lebih cocok untuk material apa dan dengan cara apa dibersihkannya.

Baca Juga : Gunakan 4 Warna Berikut Agar Nyaman, Yuk Atur Ruang Kerjamu!

3.Menggunakan tisu untuk membersihkan

Tisu seolah menjadi alat bersih utama di dapur.

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular