IDEAonline - Siapa yang tak tahu dengan penyakit tumor.
Tumor adalah pertumbuhan sel-sel tubuh yang abnormal.
Tak sedikit orang tua yang khawatir dan takut dengan penyakit ini.
Terutama pada si kecil.
Namun siapa sangka, benda-benda di sekitar kita ini bisa memicu terjadinya kanker.
Penasaran? Simak di bawah ini, yuk!
Baca Juga : Barang Rahasia Ini Ditemukan Atta Halilintar Saat Gerebek Rumah Nagita Slavina, Alasannya Mengejutkan!
1. Ponsel
Ponsel juga menjadi bisa memicu tumor otak.
Bermain ponsel saat sedang di charger.
Apalagi di era sekarang, banyak anak-anak yang sudah bermain ponsel.