Ruang makan dikelilingi oleh lemari-lemari dengan koleksi barang-barang vintage seperti cangkir, piring, hingga rantang.
"Kebanyakan lemarinya baru cuma memang motifnya agak vintage, sengaja untuk menyimpan barang-barang seperti cangkir dan piring," kata Devi.
Baca Juga : 3 Inspirasi Desain Dapur dengan Menggunakan Colour Blocking, Keren!
Inspirasi ruang makan sejuk dan terbuka
Baca Juga : Begini Tips Memilih Lampu yang Bisa Membangun Mood di Ruang Makan
Di ruang makan ini, Devi juga menempatkan kaca berukuran besar.
Inspirasi ruang makan sejuk dan terbuka
Devi menjelaskan tujuannya adalah agar ruangan terlihat lebih besar.
Nah, IDEA Lovers, itulah inspirasi ruang makan yang sejuk dan terbuka dari hunian milik Devi.
Apakah IDEA Lovers terinspirasi? (*)
Baca Juga : Berkelas dan Ceria, Intip 3 Inspirasi Desain Ruang Tamu Warna Pink