Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Nyalakan Obat Nyamuk Bakar Setara dengan Membakar 75 Rokok! Ini Fakta yang Perlu Diketahui

Agnes - Selasa, 16 Oktober 2018 | 14:00
Dampak obat nyamuk
tribunnews

Dampak obat nyamuk

IDEAonline-Untuk mengusir nyamuk yang ada di rumah dan suka menggigit kita ada beragam cara.

Salah satunya adalah menggunakan obat nyamuk bakar.

Harganya yang murah serta penggunaannya yang mudah membuat obat nyamuk ini kerap kali digunakan.

Namun kalau memang suka menggunakan obat nyamuk tipe ini, sebaiknya kebiasaan ini harus dihindari lagi.

Alasannya karena cara mengusir nyamuk ini menghasilkan debu dan asap yang tentu saja bisa mengganggu kesehatan kita.

Bahkan berdasarkan penelitian, banyaknya debu dan asap yang dihasilkan dari obat nyamuk bakar ini bisa merusak kualitas udara sehat.

Baca Juga : Bupati Bekasi Jadi Tersangka Korupsi Kasus Meikarta, Begini Tampilan Rumahnya yang Mewah

Hal ini bisa berakibat pada kondisi kesehatan kita yang akan terganggu.

Dan ternyata membakar satu obat nyamuk bakar bisa menghasilkan particulate matter (PM) 2,5 yang sama banyaknya jika menyalakan 75 batang rokok!

Angka tersebut merupakan partikel polusi yang terdiri dari potongan kecil, lebih kecil daripada diameter sehelai rambut, zat padat atau cair yang ada di udara.

Partikel ini bisa meliputi debu, kotoran, arang, asap, atau cairan.

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular