Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Inspirasi Desain Ruang Tamu Mungil, Cocok untuk Kamu yang Tinggal di Apartemen!

Rebiyyah Salasah - Senin, 22 Oktober 2018 | 08:00
Inspirasi Desain Ruang Tamu Mungil, Cocok untuk Kamu yang Tinggal di Apartemen!
IDEA

Inspirasi Desain Ruang Tamu Mungil, Cocok untuk Kamu yang Tinggal di Apartemen!

IDEAonline -Ruang tamu di apartemen biasanya mungil karena luas bangunanya sempit.

Karena keterbatasan ruang inilah, seringkali digabungkan beberapa fungsi menjadi satu.

Misalnya ruang kerja sekaligus ruang keluarga. Atau ruang keluarga yang juga difungsikan sebagai ruang makan.

Kondisi serba terbatas ini bisa juga dialami oleh rumah-rumah bertipe kecil seperti ukuran 36 atau 45 meter persegi.

Inspirasi Desain Ruang Tamu Mungil, Cocok untuk Kamu yang Tinggal di Apartemen!

Inspirasi Desain Ruang Tamu Mungil, Cocok untuk Kamu yang Tinggal di Apartemen!

Baca Juga : Intip 4 Inspirasi Desain Ruang Rahasia, Agar Tak Mudah Ditemukan

Ruang tamu yang tersedia umumnya berkisar sekitar 9 meter persegi.

Agar ruangan tetap berfungsi maksimal meskipun kondisinya terbatas,IDEA Lovers dapat menyiasati lewat penataan dan pemilihan furnitur yang tepat.

Penataan interior di dalam ruang tamu mungil dibuat ringan dan fleksibel, terlebih bila ruangan tersebut kadang berubah-ubah fungsinya.

Inspirasi Desain Ruang Tamu Mungil, Cocok untuk Kamu yang Tinggal di Apartemen!

Inspirasi Desain Ruang Tamu Mungil, Cocok untuk Kamu yang Tinggal di Apartemen!

Baca Juga : Inspirasi Desain Dapur Mungil, Lega Meski Ukurannya Hanya 9 m2

Sementara untuk pemilihan furniturnya, pilih furnitur multifungsi. Selain itu, jangan lupa untuk menempatkan storage atau tempat penyimpanan di ruang tamu. Gunanya, agar ruangan tampil rapi dan ringkas.

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular