IDEAonline-Seorang arsitek di Tiongkok, Li Rongjun, telah membangun kantornya sendiri dengan menggunakan ribuan botol bir daur ulang.
Kantor ini terletak di kota Chingqing, Tiongkok dan membutuhkan setidaknya 8.500 botol bir.
Bangunan ini dibangun kurang lebih empat bulan dan membutuhkan biaya sebesar 11 ribu dolar.
Untuk mencapai tujuannya, Li menerima bantuan dari ayahnya, yang membantu menginstal 40 lapis botol bir yang diperlukan untuk menciptakan struktur yang kokoh.
“Bir adalah bukti bahwa Tuhan mengasihi kita dan ingin kita bahagia.”
Kutipan ini secara keliru dikreditkan ke Benjamin Franklin.
Baca Juga : Jangan Lupa Letakkan Koin dalam Freezer Kulkas saat Hendak Berpergian, Manfaatnya Mengejutkan!
Minuman beralkohol paling populer di dunia dan minuman ketiga paling populer (setelah teh dan air).
Baca Juga : Gara-gara Film Bohemian Rhapsody, Orang Penasaran Rumah Freddy Mercury
Saking populer dan banyak orang mengkonsumsinya, akhirnya muncul permasalahan baru dari botol-botol bir yang sudah kosong.