Follow Us

Risau Anak Tak Mau Diam? Inilah Inspirasi Desain Kamar Anak Hiperaktif

Johanna Erly Widyartanti - Minggu, 25 November 2018 | 21:05
 Warna pastel yang lembut adalah pilihan yang tepat. Penyimpanan semestinya dibuat berpintu agar men
Johanna Erly/Dok. AkzoNobel

Warna pastel yang lembut adalah pilihan yang tepat. Penyimpanan semestinya dibuat berpintu agar men

Pilihan jenisnya yang tidak mudah pecah dan harus disimpan di tempat tertutup yang aman.

Jika memungkinkan, sediakan area yang cukup luas agar anak leluasa bergerak.

Sebagai fasilitas kamar, lengkapi kamar atau area bermain anak dengan fasilitas trampolin, guling tinju, atau mainan lompat tali, agar anak dapat menyalurkan kelebihan energinya.

Baca Juga : Inspirasi Desain Partisi Terbuka dari Besi, Rumah Mungil Tampak Segar!

Pilihan warna kamar sebaiknya menggunakan warna-warna pastel yang lembut seperti biru muda, hijau muda, ungu muda.

Warna-warna ini akan menciptakan efek menenangkan.

Jangan terlalu banyak bermain motif.

Penggunaan motif polos akan lebih tepat, atau pilihlah motif yang tidak terlalu ramai.

Manfaatkan motif hanya sebagai aksen agar kamar tidak terkesan penuh dan dapat membangkitkan dorongan anak untuk terus bergerak. (*)

Baca Juga : Pentingnya Cek Psikologi Warna Sebelum Mengganti Cat Dinding

Editor : iDEA

Latest