Follow Us

Ingin Rumah Terasa Luas? Gunakan Furnitur Multifungsi Ini, Yuk!

iDea Online - Selasa, 27 November 2018 | 12:35
Model kursi serba guna yang bagian bawahnya bisa digunakan sebagai tempat penyimpanan
LOKASI: APARTEMEN EAST PARK, CAKUNG, JAKARTA TIMUR DESAINER: FAISAL DHANI NUGRAHA FOTO: JOU ENDHY P.

Model kursi serba guna yang bagian bawahnya bisa digunakan sebagai tempat penyimpanan

Baca Juga : 12 Plus Minus Beton Ringan, Material Dinding Rumah Pengganti Bata

4. Membuat Rumah Lebih Rapi

Percaya atau tidak, furnitur multifungsi dapat membuat rumah menjadi lebih rapi.

Mengapa? Karena furnitur multifungsi mengurangi jumlah furnitur yang ada di dalam rumah.

Semakin sedikit benda yang ada di sebuah ruang, akan membuat ruang terlihat lebih rapi.

Selain itu, furnitur multifungsi ini salah satunya menjalani fungsi sebagai tempat simpan.

Jadi, IDEA Lovers bisa memasukkan berbagai benda yang berpotensi membuat rumahberantakan ke dalam laci-laci simpannya.

Baca Juga : Rumah Ini Diklaim Rumah Serba Daur Ulang, Begini Tampilannya

Keuntungan lain yang didapat, kita bisa menaruh fokus ruang pada desain interioratau dekorasi yang cantik.

Bagaimana? Masih mau pilih satu tempat tidur plus satu laci susun yang menghabiskantempat, atau tempat tidur sekaligus laci-laci yang hemat tempat?(*)

Artikel ini pernah tayang di Nova.ID dengan judul Duh, Rumah Terasa Sempit? Gunakan Saja Furnitur Multifungsi, yuk!

Editor : iDEA

Baca Lainnya

Latest