Sementara, jika kamu ingin membangunnya di samping rumah, maka teras dapat dimultifungsikan menjadi area untuk mengerjakan hobi yang membutuhkan ketenangan, seperti melukis, membaca, dan menulis.
teras
Teras yang berada di samping rumah biasanya memanfaatkan lahan sisa dan terletak agak privat karena berada dalam hunian.
Terakhir, kamu juga bisa menggunakan bagian tengan rumah untuk membangun teras.
Tipe teras jenis ini biasanya disebut innercourtyard dan bisa menjadi lebih privat dinikmati oleh anggota keluarga saja.
Baca Juga : Dikabarkan Bertengkar Dengan Kate Middleton, Pangeran Harry dan Meghan Markle Akan Pindah Ke Rumah Baru
Tertarik untuk membangun teras di hunian mungilmu?(*)