Follow Us

Dihuni 8 Kali Lipat dari Kapasitas Seharusnya, Narapidana Ini Bikin Tempat Tidur Melayang Bak Orang Utan!

iDea Online - Rabu, 02 Januari 2019 | 16:40
Kapasitas rutan 98 Dihuni 806 Orang, Tidur pun Bergelantungan.
Wikipedia

Kapasitas rutan 98 Dihuni 806 Orang, Tidur pun Bergelantungan.

Membludaknya warga binaan ini berbanding terbalik pula dengan jumlah sipir atau pegawai Rutan Bagansiapiapi.

Total hanya ada 35 orang pegawai, termasuk petugas keamanan, yang dibagi masing-masing shift sebanyak lima orang.

Baca Juga : 3 Deretan Artis Lepas Hijab Paling Fenomenal ini Beberkan Isi Rumah yang Mewah Banget!

"Yang penting bagi kami adalah bagaimana agar tidak terjadi gangguan keamanan. Itu sudah cukup," kata Jupri.

Hawa panas dan pengap menyergap ketika memasuki sel tahanan berukuran 4 X 6 meter. Hujan yang turun sore itu, tak kuasa membendung rasa gerah karena di dalamnya ada sekitar 50 orang.

Baca Juga : Miliki Interior yang Mengesankan, 7 Museum Ini Wajib Kamu Kunjungi!

Mereka duduk dan rebahan di dalam kamar berisi dipan yang disusun bertingkat.

Lebih dari 10 kipas angin di dalam kamar seakan tak berfungsi karena tetap saja gerah dan sesak.

Baca Juga : Recycling Reject, Furnitur yang Dibuat dari Kertas Daur Ulang, Begini Tampilannya!

Dengan perbandingan jumlah orang dan ukuran kamar itu, maka setiap orang rata-rata memiliki ruang sekitar 0,45 meter persegi. Tentu tidak cukup untuk berbaring sepenuh badan ketika tidur.

Editor : Amel

Baca Lainnya

Latest