Follow Us

Taman di Rumah Sering Becek saat Musim Hujan? Ini Dia 4 Penyebab Utamanya!

Amel - Minggu, 06 Januari 2019 | 19:00
Pilih tanaman yang berbiaya murah untuk mendesai taman sesuai budget.
http://www.robartsarena.com

Pilih tanaman yang berbiaya murah untuk mendesai taman sesuai budget.

IDEAonline - Rumah yang minimalis biasanya dilengkapi dengan taman pada bagian halamannya.

Taman yang berada di bagian depan ini tentunya harus selalu dijaga kebersihan serta kerapihannya.

Baca Juga : Tak Perlu Keluarkan Uang Sepeserpun, Begini Cara Mengurus Sertifikiat Tanah Gratis!

Pada musim hujan seperti sekarang ini enggak jarang cipratan air dari tanah dapat menotori dinding rumah bagian depan.

Nah, kondisi tersebut membuat rumah becek dan terlihat kotor, ya, IDEA Lovers.

Sebelum mengatasinya, ada baiknya kita cari tahu terlebih dahulu apa penyebabnya.

Baca Juga : Seserahan dan Dekorasi Hangus Dua Hari Jelang Pernikahan, Sambil Tersenyum Pasangan Ini Malah Lakukan Hal Tak Biasa di Puing Rumahnya!

Penasaran? Yuk, simak info lengkapnya di sini!

1. Sistem Drainase yang Kurang Baik

Salah satu penyebab rumah becek adalah sistem drainase yang kurang baik.

Enggak adanya saluran air untuk mengalirkan dan menampung air hujan tidak dapat dialirkan ke luar taman.

Editor : Amel

Baca Lainnya

Latest