Follow Us

Korban DBD Meningkat, Area di Dalam Rumah Ini Wajib Kamu Bersihkan Setiap Hari

Siti Nahdiatul Fata Murtaza - Senin, 11 Februari 2019 | 21:00
Korban DBD Meningkat, Area di Dalam Rumah Ini Wajib Kamu Bersihkan Setiap Hari
allpostersimages.com

Baca Juga : Tanpa Bahan Kimia, Ini Dia 4 Cara Jitu Usir Nyamuk di Dalam Rumah

Saat musim hujan datang, kamu harus rajin-rajin membersihkannya dengan kemoceng agar nyamuk tak hinggap.

Bila perlu, semprotkan cairan insektisida untuk mengusir nyamuk di area ini.

Wadah air dispenser

Awalnya, wadah air di dispenser digunakan untuk menopang gelas sekaligus penampung tumpahan air minum yang keluar dari keran dispenser.

Akan tetapi, kita sering lupa membuang air yang di dalam penampung tersebut sehingga menjadi tempat berkembangbiaknya telur-telur nyamuk.

Baca Juga : 6 Langkah Ini Bisa Usir Jauh-Jauh Nyamuk dari Rumah, Dijamin Kabur!

Karena itu, kamu harus rutin membuang air di wadah ini minimal 2 kali sehari pada pagi dan sore hari.

Gantungan Baju

Sebagai tempat area menggantung baju, gantungan baju harus kamu bersihkan secara rutin.

Seperti yang kita tahu, nyamuk senang bersarang di area yang gelap.

Begitu juga dengan baju yang digantung pastinya mengundang nyamuk hinggap dan bersarang.

Editor : Pipit

Baca Lainnya

Latest