Follow Us

Meski Hunian Luasnya Kurang dari 30 Meter Persegi, Intip Desain Inspirasinya!

iDea Online - Kamis, 14 Maret 2019 | 11:30
Ilustrasi Ruang Tamu
houzz.com

Ilustrasi Ruang Tamu

Ruang semi mezanine ini terletak di atas kamar mandi yang difungsikan sebagai kamar tidur dengan tinggi 1,35 meter.

Baca Juga : Bermodalkan Sampah Kulit Telur, Peralatan Dapur Ini Langsung Kinclong!

Denah kiri: lantai pertama, kanan: area mezanine
(S.Zajaczkowski)

Denah kiri: lantai pertama, kanan: area mezanine

Sementara di atas lemari terdapat mezanine lain yang dirancang dengan tinggi 1,85 meter.

Arsitek juga menambahkan sebuah tangga yang menempel pada dinding. Uniknya, tangga ini juga berfungsi ganda sebagai rak buku.

Selain itu, agar ruangan terlihat lega, arsitek menggabungkan beberapa fungsi ruang seperti dapur, area tamu, dan ruang makan menjadi satu.

Montmartre apartment (25 meter persegi)

Sebuah struktur kayu terbuka digunakan untuk memisahkan dua area ini.
(Maxime Vantorre)

Sebuah struktur kayu terbuka digunakan untuk memisahkan dua area ini.

Jika Anda tidak menginginkan adanya mezanine, desain hunian ini bisa diterapkan. Ruangan di dalam apartemen ini terbagi menjadi dua fungsi yang berbeda, yakni area tidur dan beraktivitas.

Sebuah struktur kayu terbuka digunakan untuk memisahkan dua area ini.

Baca Juga : Luna Maya dan Syahrini Kian Sukses sebagai Pengusaha Properti, Ini Perbandingan Bisnis Properti Keduanya! Ada Kos-kosan Hingga Perumahan Elit

Denah
(Maxime Vantorre)

Denah

Editor : iDEA

Baca Lainnya

Latest