Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Bahaya! Bila Ingin Turunkan Berat Badan? Jangan Pilih Desain Ruang Makan Satu Ini

Maulina Kadiranti - Rabu, 22 Mei 2019 | 09:30
Diet 16:8 untuk kembalikan berat badan ideal
Times Now

Diet 16:8 untuk kembalikan berat badan ideal

IDEAonline - Cara menataruang makanjuga bisa mempengaruhi aspek psikologis yang ujunya berpengaruh bagi kesehatan tubuh.

Baca Juga: Ruang Makan Outdoor Milik Nagita Tersorot Kamera saat Momen Prank Raffi Ahmad, Warganet: Untung Cuma Prank

Gaya hidup yang serba cepat dipercaya mengganggu pola makan dan menimbulkan penyakit.

Dulu, pola hidup masyarakat lebih teratur, salah satunya karena makan bersama bersama seluruh anggota keluarga adalah hal yang wajib dilakukan.

contoh yang menggabungkan ruang tv dab ruang makan

contoh yang menggabungkan ruang tv dab ruang makan

Untuk menjaga kesehatan, ada baiknya kamu mengembalikan pola tersebut.

Langkah pertama, cobaperhatikan kondisi ruang makan dalam rumah.

Ritual makan sebaiknya dilakukan dengan benar, tanpa diganggu oleh aktivitas lain.

Jika ruang makan dan ruang keluarga menyatu, ada kemungkinan perhatian anda terpecah oleh tayangan televisi.

Baca Juga: Siapkan Hidangan Lebaran, Saran Ahli Soal Merebus dan Peranti Aman

Buat batas antara ruang makan dan ruang keluarga agar kegiatan makan tak terganggu.

Tak perlu berupa dinding masif, yang penting anda dapat memastikan bahwa perhatian anda tak teralihkan pada hal lain selama makan.

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular