Menjadi artis yang penuh sorotan, Ahn Jae Hyun dan Goo Hye Sun menghabiskan masa bulan madunya kala itu di tempat yang lebih dekat dengan alam.
Tidak hanya mereka berdua, Goo Hye Sun juga membawa hewan peliharaannya untuk berbulan madu.
Membawakan suasana tradisionali di Korea, rumah tersebut banyak memakai material kayu, di dinding, jendela bahkan dibagian atapnya.
Baca Juga: Minum Air Putih Hangat Saat Perut Masih Kosong, Rasakan 5 Manfaat Luar Biasa!
Ruang makan dan dapur juga memiliki suasana yang amat nyaman, ruang makan dan dapur terpisah dengan dinding ubin.
Bahkan, terdapat batang pohon yang memang terletak di dalam rumah tersebut.
Ruang Belakang dari tempat tersebut, masih mengadopsi gaya rumah tradisional di Korea dengan tungku perapian untuk memasak.
Tungku cantik tersebut bahkan menggunakan teknik mozaik.