Baca Juga: Media Tanam Ideal untuk Anggrek Adalah yang Memiliki Tingkat Aerasi yang Baik, Intip di Sini!
Namun, pastikan unsur yang terkandung dalam pupuk yang dipilih tepat untuk jenis tanaman.
Jika pupuk akan digunakan untuk tanaman berdaun seperti anthurium atau aglaonema, sebaiknya pilih pupuk yang banyak mengandung nitrogen.
Jika ingin membuat bunga pada tanaman tumbuh lebat, sebaiknya pilih pupuk yang lebih banyak unsur fosfor-nya.
(*)