Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

3 Hal Pokok Tentukan Kesehatan Rumah, Jangan Abaikan Tikus & Kecoa

Johanna Erly Widyartanti - Minggu, 10 November 2019 | 10:00
Pengudaraan dan pencahayaan menentukan kesehatan rumah.
Foto Adeline Krisanti, Jou Endhy Pesuarissa/ Properti Mohamad Yuriza Kenobhi/ Arsitek Nimara Archite

Pengudaraan dan pencahayaan menentukan kesehatan rumah.

Baca Juga: Feng Shui: Hati-hati Letakan Saluran Air di Dapur, Bisa Pengaruhi Rezeki hingga Kesehatanmu

Keberadaan hewan pengganggu bikin rumah tak sehat.
Martin Phelps

Keberadaan hewan pengganggu bikin rumah tak sehat.

Keberadaan hewan pengganggu di rumah tinggal juga memengaruhi kesehatan rumah.

Hewan pengganggu ini meliputi i tikus, rayap, kecoa, dan nyamuk.

Terkait hewan pengganggu ini, selain pencegahan, ada pula cara penanggulangannya bila ternyata rumah sudah terlanjur didatangi oleh “tamu tak diundang” ini.

Banyak cara untuk menciptakan rumah yang sehat, nyaman sekaligus indah.

Luangkan waktu untuk memerhatikan keadaan di seputar rumah.

Cermati tiap sudutnya dan buatlah rumah menjadi lebih seha dengan memerhatikan faktor-faktor di atas.

Baca Juga: Suhu Terlalu Tinggi Ganggu Kesehatan, Ini Cara Usir Panas dari Rumah

Baca Juga: Ini Caranya Menikmati Terangnya Matahari di Rumah tapi Tak Kepanasan

Editor : iDEA





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular