Follow Us

Maknai Hari Toilet Sedunia 2019, Ini 5 Cara Ajarkan Bersih di Toilet

Johanna Erly Widyartanti - Selasa, 19 November 2019 | 15:00
Gunakan toilet dan kamar mandi dengan benar, adalah langkah awal menjaga kebersihannya.
Foto Richard S./Arsitek Bayu P.

Gunakan toilet dan kamar mandi dengan benar, adalah langkah awal menjaga kebersihannya.

Beberapa jenis tisu memang diproduksi khusus agar dapat terurai di septictank.

Tetapi kecuali kita mengetahui ini dengan pasti, jangan membuang apapun ke dalam kloset karena dapat menyumbat saluran pembuangan.

Baca Juga: Mau Bikin Ventilasi Tanpa Ganggu Privasi di Kamar Mandi? Ini Caranya!

Jangan tinggalkan jejak kotoran apapun sehabis memakai kamar mandi dan kloset.
Koleksi American Standart

Jangan tinggalkan jejak kotoran apapun sehabis memakai kamar mandi dan kloset.

4. Jangan buang air kecil di drainase.

Buang jauh-jauh pikiran bahwa semua saluran air kotor di kamar manndi akan berakhir di septictank.

Lubang drainase akan dialirkan ke got.

Di samping itu, air seni akan meninggalkan bau di lubang ini.

Baca Juga: Jutaan Kuman di Kamar Mandi Ancam Kesehatan, Atasi dengan Cara Ini!

5. Jangan tinggalkan “jejak”.

Kegiatan apapun yang dilakukan, pastikan lubang kloset dalam keadaan bersih kembali, baik dengan cara disiram menggunakan gayung atau menekan tomobol flush, sebelum meninggalkan toilet.

Pikirkan, bahwa seperti juga dri sendiri, orang lain pun tak ingin siapa saja menggalkan “jejak “ nya di toilet.

Editor : Maulina Kadiranti

Baca Lainnya

Latest