Misalnya, cahaya biru dipercaya dapat menenangkan pikiran.
Cahaya hijau cocok untuk relaksasi dan menyeimbangkan emosi.
Atau cahaya merah berkesan eksotik.
Namun, menghadirkan pencahayaan buatan harus hati-hati.
Jika salah, selain boros energi, juga justru dapat membuat ketidaknyamanan.
Baca Juga: Agar Home Office Efektif, Ini Inspirasi Peletakannya di Kamar Tidur
Baca Juga: Bikin Sanctuary di Kamar Tidur dan Kamar Mandi, Manjakan Diri di Sini!
Berikut 4 kesalahan yang sering terjadi dalam menghadirkan pencahayaan buatan.
1. Cahaya terlalu silau.
Ada dua hal yang menyebabkan hal ini, yaitu kesalahan dalam memilih lampu (watt terlalu besar) dan kesalahan dalam mengarahkan sinar, sehingga pantulan sinar tidak sesuai yang diharapkan.
2. Over load daya.