Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Musim Dingin Perlu Pemanas Air, Ini 3 Kriteria Cara Memilihnya

Johanna Erly Widyartanti - Selasa, 07 Januari 2020 | 07:00
selain fitur, tampilan water heater pun makin beragam saat ini.
DOK. ARISTON THERMO GROUP

selain fitur, tampilan water heater pun makin beragam saat ini.

IDEAOnline-Pemanas air (water heater) telah menjadi sebuah kebutuhan penting yang digunakan dan ada di dalam kamar mandi, apalagi di saat musim dingin begini.

Membersihkan tubuh atau mandi sudah menjadi aktivitas yang rutin dilakukan oleh setiap orang.

Tak hanya jadi solusi menghadapi dingin saat mandi, bagi yang tinggal di kota besar, peranti ini diyakini menurunkan tingkat stress.

Mandi dengan air panas, menurut New England Journal of Medicine, sebuah jurnal kesehatan, memiliki manfaat antara lain menurunkan kadar gula darah hingga 13%, meningkatkan kesehatan jantung, mengeluarkan racun, dan mengembalikan metabolisme tubuh.

Water heater jadi pilihan jika tak ingin repot memasak air di atas kompor terlebih dulu.

Di saat ini pemanas air hadir beragam jenis dengan keunggulan fiturnya masing-masing.

Baca Juga: Polusi Air Bikin Takut Mandi? Engga Lagi, Pemanas Air Ini Punya Solusi

Baca Juga: Perlukah Water Heater di Rumah? Begini Manfaat Serta Perbandingannya yang Ideal

Water Heater dengan energi listrik,

Water Heater dengan energi listrik,

Lalu bagaimana memilihnya? Berikut beberapa tipsnya!

1. Energi Yang Digunakan

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular