Follow Us

Gorden Bikin Panas Terperangkap di Dalam Rumah, Ini Cara Menyiasati!

Dok Grid - Jumat, 03 November 2023 | 16:18
gorden rumah
New Home Design

gorden rumah

IDEAOnline- Respon yang benar terhadap alam akan memberi banyak solusi.

Contohnya, modifikasi desain dapat dilakukan untuk menahan cahaya alami yang terlalu kuat.

Sebaliknya, cahayanya dapat dimanfaatkan menerangi ruang dan mencegah ruang-ruang lembap di dalam rumah.

Cahaya matahari juga membantu penghuni rumah untuk meminimalkan penggunaan lampu di huniannya.

Begitu pun angin, yang kesejukannya akan memberi rasa nyaman jika gerakannya diarahkan secara benar.

Pepohonan pun bisa dimanfaatkan sebagai penyaring udara segar.

Tetapi memasukkan cahaya matahari ke dalam rumah tidak boleh dilakukan sembarang.

Baca Juga: Menangkal Panas dan Cahaya, Begini Cara Kerja Secondary Skin

Kisi-kisi kayu sebagai secondary skin
Arsitek Samuel Tsang

Kisi-kisi kayu sebagai secondary skin

Material transparan, kaca, paling banyak dipilih dibanding glass block atau polikarbonat, sebagai sarana memasukkan cahaya ke dalam rumah.

Sinar matahari tak hanya memberi cahaya tetapi juga membawa panas.

Panas inilah yang sering mengurangi kenyamanan di dalam rumah.

Editor : optimization

Baca Lainnya

Latest