Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Setiap Jenis Karpet Memberi Sensasi Berbeda, Pilih yang Mana?

Johanna Erly Widyartanti - Rabu, 01 April 2020 | 09:44
Karpet memberi sensasi beda di dalam ruangan.
apartment therapy

Karpet memberi sensasi beda di dalam ruangan.

Baca Juga: Siasati Gangguan Pasang Karpet Baru dan Cara Rawat agar Bebas Bau Apek

Eksotisme kulit asli.

Eksotisme kulit asli.

Shaggy atau Berbulu

Karpet yang permukaannya berbulu tebal dan empuk ini seolah mengundang orang untuk membelai

dan merasakan kehalusannya.

Bulu-bulu tersebut ada yang berupa benang, bulu binatang, rumput laut, atau dedaunan yang menyerupaiground cover pada sebuah taman.

Materialnya kebanyakan sintetis.

Eksotisme Kulit Asli

Kulit binatang sudah dikenal kelebihannya karena nyaman jika dipijak karena memberi rasa hangat pada saat cuaca dingin dan tetap nyaman dipijak ketika cuaca panas.

Kulit sapi dan domba contohnya, juga memiliki pesona pada warna dan coraknya.

Tampilannya unik karena bentuknya yang tidak beraturan sebagaimana bentuk dari binatang aslinya.

Perlu seni tersendiri untuk menempatkan karpet jenis kulit asli ini karena tidak dipasang secara lurus sebagaimana umumnya, melainkan dihamparkan secara asimetris, di tengah atau di tepi ruang keluarga.

Editor : iDEA





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular