Follow Us

Bukan Sekedar Isu, Ini Pertimbangan Kenapa Wilayah Antartika Masih Menjadi Wilayah Teraman di Bumi dari Virus Corona

Maulina Kadiranti - Jumat, 24 April 2020 | 12:00
Dulu Indonesia Bak Antartika, Namun ke Mana Perginya Salju di Indonesia?
Tribunnews.com

Dulu Indonesia Bak Antartika, Namun ke Mana Perginya Salju di Indonesia?

Ini adalah upaya pencegahan pandemi ini masuk ke benua es tersebut, pasalnya jika sampai masuk dan bisa menginfeksi petugas medis akan kewalahan.

"Jika Anda memiliki agen infeksi di lokasi terpencil dengan fasilitas medis yang sederhana, itu akan membuat dokter kewalahan. Kita tidak memiliki perawat tambahan atau profesional layanan kesehatan terlatih," ungkap Jeff Ayton, kepala petugas medis Australia di Antartika.

Meski demikian, tak ada jaminan bahwa Antartika adalah tempat terakhir di ujung bumi yang "kebal" dari virus corona.

"Tidak ada benua yang kebal, termasuk Antartika sekalipun," katanya.

Gimana menurut IDEA lovers?

(*)

Editor : iDEA

Baca Lainnya

Latest