Follow Us

Jangan Hanya Dipakai Lalu-lalang, Lorong Bisa Dibikin Jadi 3 Ruang Ini

Johanna Erly Widyartanti - Rabu, 13 Mei 2020 | 13:30
Ilustrasi lorong di rumah.

Ilustrasi lorong di rumah.

Memang, dengan luas 1,2-2,5m, area ini akan sia-sia jika tidak dimanfaatkan.

Apalagi jika pergerakan lalu-lalang penghuni di dalam rumah sangat minim.

Namun, koridor dengan lebar di bawah 1,5m, sebaiknya tidak dimanfaatkan sebagai ruangan.

Cukup memanfaatkan ruang ini untuk lemari atau dinding panel dan pajangan.

Jika luasannya lebih dari 1,5m, kamu bisa memanfaatkan untuk ruangan.

Kenyamanan orang berjalan tetap menjadi prioritas.

Minimal untuk berjalan 1 orang, yaitu 80cm, dan sisanya dimanfaatkan untuk fungsi lain.

Nah, sebagai inspirasi Idea Lovers, melalu #berbagiIDEA ini tersaji 3 pemanfaatan koridor di rumah.

1. Ruang Belajar Anak (Uk. lorong: 1,6m x 4,0m)

Ruang belajar ini terletak di ruang memanjang setelah tangga.

Walau ukuran koridor ini 1,6m x 4m, tetapi area yang dapat dimanfaatkan hanya 1,6m x 2m, karena ada pintu menuju kamar anak dan kamar utama.

Ukuran meja belajar ini dibuat selebar 0,4m x 2m, sedangkan tingginya 0,7m.

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular