Follow Us

Kenali Pesan Peringatan dari Warna dan Bentuknya, Ini Artinya!

Johanna Erly Widyartanti - Selasa, 26 Mei 2020 | 21:00
Warna pada marka jalan sebagai penyampai pesan tertentu.
Kementrian PUPR

Warna pada marka jalan sebagai penyampai pesan tertentu.

IDEAOnline-Dalam keseharian kita, ada warna-warna yang mewakili benda atau simbol tertentu.

Disadari atau tidak, ternyata warna-warna ini menyimpan arti tersendiri.

Merah

Warna merah pada tanda larangan dan tabung pemadam api memiliki arti berbeda.

Warna merah pada tanda larangan memiliki arti larangan dan tanda bahaya.

Sedangkan warna merah pada tabung pemadam api melambangkan tipe zat yang terkandung di dalamnya, yaitu air.

Baca Juga: Jingga untuk Kamar Remaja Putri, Mood Booster Semangat Tiap Hari

Kementrian PUPR

Kuning

Warna kuning memperingatkan orang untuk berhati-hati.

Warna ini dapat ditemukan pada marka jalan yang memperingatkan orang akan suatu hal, misalnya tanah longsor, atau di dalam gedung dengan bentuk papan peringatan, misalnya papan peringatan area basah.

Halaman Selanjutnya

Hijau
1 2 3

Editor : Maulina Kadiranti

Baca Lainnya

Latest