Follow Us

Jadi Polemik, Posisi Dapur di Bawah Ruang Jemur, Ini Jawaban Pakar Feng Shui

Johanna Erly Widyartanti - Kamis, 28 Mei 2020 | 14:00
Ilustrasi ruang jemur lengkap dnegan mesin cuci dan penampung air.
desain: RABANI KUSUMA PUTRA

Ilustrasi ruang jemur lengkap dnegan mesin cuci dan penampung air.

  • Ruang jemuran yang dimaksudkan, lantainya tidak retak dan membocori ruang dapur yang di bawahnya.
Baca Juga: Pantangan tentang Dapur Menurut Pandangan Feng Shui, Jika Salah Pengaruhi Kemakmuran dan Keharmonisan

Peletakan kompor di dapur mesti diperhatikan.
dok. geokitchens.com

Peletakan kompor di dapur mesti diperhatikan.

  • Unsur air yang di atas yang digunakan untuk mencuci pakaian sifatnya tidak menetap tapi mengalir dan dibuang setelah dipakai mencuci pakaian.
  • Tidak menempatkan tangki penampungan air tepat di atas kompor. Komposisi air yang menetap dalam jumlah yang banyak akan menimbulkan tekanan dan hawa yang dingin pada ruang dapur yang ada di bawahnya. Komposisi seperti ini dikatakan tidak baik sebab keselarasan magnetik alam terganggu.
  • Pakaian yang digantung di ruang jemuran tidak ada hubungan atau pengaruhnya dengan ruang dapur di bawahnya, sebab sudah dipisahkan oleh lantai beton.
Baca Juga: Waspada Pengaturan Interior Dapur Bentuk ‘I’ dan ‘Island’, Ini Pandangan Feng Shui!

#BerbagiIDEA #Berbagicerita #BisadariRumah #GridNetwork

(*)

Editor : iDEA

Baca Lainnya

Latest