Dengan demikian, bila ruang garasinya sangat terbatas, dianjurkan untukmenggunakan pintu sistem dorong samping.
Harga pintu sistem ini lebih mahal dibandingkan dengan dua jenis pintu geserlain. Hal ini disebabkan kebutuhan materialnya berbeda.
Sistem dorong sampingmenggunakan roda di setiap daun pintu. Sedangkan pada sistem lipat, satu rodadipasang pada setiap duadaun pintu.
Yang perlu diperhatikanpada pemasangan systemdorong samping adalah padasaat memasang rel di bagianatas.
Rel jangan langsungdipasang pada dinding, melainkan harus dipasangpada kayu, baru kemudiankayu tersebut yang dipakuatau dibaut ke dinding.

Sistem pintu dorong samping (cornaway) dengan pemakaian material pintu dari kayu cocok dipakai sebagai pintu garasi. Minimal lebar setiap daun pintu 60 cm. Tujuannya agar pintu bisa berbelok.
Pemilihan Bahan Pintu
Pemilihan bahan pintu akanberpengaruh terhadap jenis bukaanpintu yang akan digunakan. Kayumerupakan bahan yang paling banyakdigunakan sebagai pintu garasi.
Untuk kayu, hendaknya pilihkayu oven. Pada saat musim hujan, kayu akan menyerap air sehinggakandungan airnya akan naik. Inimengakibatkan kayu memuai dan rodaakan susah bergerak di rel.

Kembang susut kayu yang terlalu tinggi menyebabkan roda susah bergerak di rel. Pastikan Lantai Garasi Rata