Follow Us

Inilah Penyebab Air Rembes ke Dinding, Jangan Anggap Sepele!

Johanna Erly Widyartanti - Selasa, 14 Juli 2020 | 12:30
Dinding rembes bisa memengaruhi tampilan rumah dan merusak elemen rumah.
Dok. Idea

Dinding rembes bisa memengaruhi tampilan rumah dan merusak elemen rumah.

 Sampah di talang dan di tanah sekitar dinding harus diwaspadai sebagai penyebab rembes.
Tribunnews

Sampah di talang dan di tanah sekitar dinding harus diwaspadai sebagai penyebab rembes.

3. Sampah pada Talang

Hindarkan dari kotoran (daun/ debu). Sampah yang berkumpul di sekitar fondasi akan meresap masuk ke dalam dinding.

4. Akar Pohon

Pohon yang besar, akarnya bisa mendorong fondasi rumah dan menjalar ke dinding yang retak.

Saat tanah basah oleh hujan, air hujan akan ikut jalur yang telah dibuat oleh akar pohon dan masuk ke dalam didning.

Baca Juga: Kamar Mandi Rembes Itu Fatal, Gunakan Cara Ini sebagai Solusi

#berbagiIDEA

Editor : iDEA

Latest