2. Masukkan bubuk soda kue ke dalam mangkuk, kemudian tuangkan sedikit air. Aduk hingga soda kue berbentuk pasta.
3. Ambil sedikit pasta soda kue dengan menggunakan kape, lalu bubuhkan pada nat keramik. Ratakan hingga celah nat tertutup.
4. Tuangkan cuka di atas pasta, dan diamkan hingga pasta tak lagi menghasilkan gelembung.
Baca Juga: Warna yang Boleh dan Tidak Boleh Diterapkan di Area Anak Autis dan Hiperaktif
5. Gosok permukan nat dengan sikat lantai sampai terlihat kembali cemerlang.
6. Bersihkan nat dan keramik dari adonan pasta menggunakan kain lap kering.