Pada perkampungan atau daerahperumahan yang sederhana, adakehidupan yang dekat dan salingmemiliki.
Lingkungan Individualis
Pada sebagian besar kompleksperumahan di kota besar, kita akanmendapati sebuah lingkungan yangsama sekali berbeda.
Antartetanggayang bersebelahan rumahnya banyakyang tidak saling mengenal karenasibuk dengan aktivitas masing-masing.
Kita bahkan tidak sempat menyapa, apalagi mengetahui nama anak-anaktetangga. Dalam lingkungan seperti inibiasanya masalah keamanan diserahkankepada satpam yang menjaga gerbangkompleks.
Berbeda dengan di kampung, seorang warga tidak akan peduli ketika ada orang asing masuk ke rumahtetangganya.
Bagaimana mau sadar jikadia tidak tahu siapa tetangganya? Itulahsebabnya, pada salah satu kompleksmenengah atas di dekat rumah penulis, angka kriminalitas begitu tinggi. Meskipun banyak satpam yang menjagakompleks, namun hampir setiap minggubisa terjadi pencurian kendaraan.
Bahkan sebuah kendaraan yang sedangdicuci pun dapat hilang karena lengahdijaga oleh pemiliknya.
Banyak solusi ditawarkan sepertipemeliharaan anjing maupunpenyewaan hansip, tapi selain kadangkurang efektif, solusi ini memerlukanbiaya atau perawatan yang tidak kecil.
Penulis lebih melihat pengamanandengan memelihara penjagaan di hatitetangga sebagai suatu metode yangjauh lebih baik, setidaknya lebih murahdengan manfaat yang luar biasa.