Baca Juga: Cara Praktis Makeover Hunian Sewa, Mudah Dibongkar Saat Harus Pindah
6. Awal pengecatan
Untuk pertama kalinya, mulailah proses pengecatan dari bagian pinggir plafon dengan menggunakan kuas ukuran sedang.
Hal ini bertujuan agar hasil pengecatan dibagian pinggir dapat rapi.
Setelah itu lapisi cat pada plafon bagian tengah dengan menggunakan rol.
Jaga agar ketebalan pelapisan cat dapat terus sama dan tidak belang.
Bila cat yang menempel di rol terlihat kurang, segera celupkan rol ke dalam bak cat yang sudah dipersiapkan. (Alfa/ IDEA)
#Berbagiidea #Berbagicerita #Bisadarirumah #Gridnetwork
(*)